SARJANA KEPERAWATAN

Program Studi Sarjana

Program Studi Sarjana Keperawatan STIKep PPNI Jawa Barat

VISI dan MISI PRODI DIII KEPERAWATAN

VISI :

Menjadi perguruan tinggi yang unggul dan profesional dalam bidang keperawatan, berbasis riset , inovasi, dan teknologi serta berdaya saing di tingkat nasional dan internasional.

Misi:

  1. Menyelenggarakan program pendidikan berbasis riset, teknologi, dan inovasi kurikulum, pengajar serta metode pembelajaran yang berkualitas.
  2. Menyelenggarakan dan mengembangkan kegiatan riset kesehatan dan teknologi informasi yang inovatif untuk mendukung peningkatan pelayanan kesehatan.
  3. Menyelenggarakan pengabdian kepada masyarakat berdasarkan hasil riset sebagai kontribusi dalam menyelesaian masalah kesehatan.
  4. Menyelenggarakan good university governance yang didukung oleh teknologi informasi.
  5. Menciptakan lingkungan yang kondusif untuk menyelenggaraan pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat.
  6. Menjamin lulusan STIKep PPNI Jawa Barat menjadi manusia yang berkarakter, bermartabat, dan berintegritas.
  7. Menyelenggarakan kerja sama lintas sektoral baik nasional maupun internasional untuk mendukung pelaksanaan pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat.

TUJUAN :

  1. Menghasilkan perawat yang unggul melalui program pendidikan profesional keperawatan sesuai dengan teknologi informasi dan komunikasi dalam caring keperawatan berbasis riset dan inovasi kurikulum, pengajar, serta metode pembelajaran yang berkualitas.

  2. Menghasilkan riset teknologi informasi dan komunikasi dalam caring keperawatan yang inovatif untuk mendukung untuk meningkatan pelayanan kesehatan.

  3. Menghasilkan pengabdian kepada masyarakat berdasarkan hasil riset teknologi informasi dan komunikasi dalam caring keperawatan sebagai kontribusi untuk menyelesaikan masalah kesehatan.

  4. Terwujudnya good university governance yang didukung oleh teknologi informasi dan sistem keuangan yang mandiri, transparan, serta sumber daya manusia yang berkualitas.

  5. Terwujudnya lingkungan yang kondusif untuk penyelenggaraan pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat.

  6. Menghasilkan perawat yang cakap dan mandiri, bermartabat, serta berintegritas.

  7. Terselengaranya kerja sama lintas sektoral baik nasional maupun internasional untuk mendukung pelaksanaan pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat.

 

Official Website
Sekolah Tinggi Ilmu Keperawatan PPNI Jawa Barat
Diselenggarakan oleh Yayasan Perawat Nasional Indonesia Jawa Barat